Baca | Download | Bagikan

Recent Post

    Recent Comment

    Selasa, 24 Oktober 2017

    Cara Perbaiki / Solusi Ubuntu Eror W: Failed to fetch

    Baca Juga


    Perbaiki / Solusi Ubuntu Eror W: Failed to fetch

    Sebagai Pemula di Ubuntu, tidak sedikit user yang penasaran dengan aplikasi- aplikasi di ubuntu. Hanya saja terkadang saat menginstal software pelengkap di ubuntu menemukan eror seperti admin Ode Media temui.

    Salah satu Eror yang biasanya adalah seperti Tampilan di bawah ini.

    W: Failed to fetch http://archive.ubuntu.com/ubuntu/dists/utopic-security/multiverse/binary-i386/Packages  404  Not Found [IP: 91.189.92.201 80]

    Kalau Menemukan Eror W: Failed to fetch seperti diatas , anda tidak perlu panik. Nah inilah asiknya menggunakan Linux. walaupun ada problem sistem tetap ada solusinya. banyak orang-orang pengguna linux lainnya mau berbagi ilmunya secara gratis. tinggal dari anda apakah mau mengambil atau tidak. 

    Back To Topic, Solusi Ubuntu Eror W: Failed to fetch  adalah :
    1. Buka Terminal Anda ( ctrl + alt + t )
    2. Masukkan Perintah

      sudo sed -i -e 's/archive.ubuntu.com\|security.ubuntu.com/old-releases.ubuntu.com/g' /etc/apt/sources.list
    3. Kemudian Lanjutkan Dengan

      sudo dpkg --configure -a
    4. Selanjutnya silahkan Update sistem anda

      sudo apt-get update
    5. Done

      Demikian Panduan Perbaiki Ubuntu Eror W: Failed to fetch  Semoga bermanfaat! 

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar